Tingkatkan Akses Air Bersih, Pemkab Solok Tandatangani PKS

Penandatanganan PKS.
Penandatanganan PKS.

Bandung, Editor.- Dalam rangka peningkatan akses air bersih dan sanitasi di Kab. Solok, pemerintah Kab. Solok melakukan penanda tanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS) tentang penerapan teknologi pengolahan air bersih dan sanitasi pada pemukiman tepi Danau Singkarak.

Penandatanganan PKS tersebut dilaksanakan di Puslitbang Perumahan dan Pemukiman Kementrian PUPR di Bandung pada tanggal 20 Maret 2019. 

Dusral, SE, MM selaku Kepala Barenlitbang Kab. Solok mewakili Bupati Solok secara langsung menandatangani PKS tersebut. Sementara dari Puslitbang perumahan dan pemukiman di hadiri oleh Kepala Puslitbang Prof.DR.Arief Sabaruddin,CES. ** Doni/Hms

Previous Image
Next Image

info heading

info content

Be the first to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*