Gempa Bermagnitudo 3,0 Guncang Kota Pariaman

Pariaman, Editor.- Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan terjadi gempa berkekuatan magnitudo di wilayah Kota Pariaman, Provinsi Sumatera Barat. Gempa terjadi sekira pukul 05.41 WIB, Minggu (27/9)

“Lokasinya berada di koordinat 0.83 lintang selatan dan 100,01 bujur timur. Pusat gempa berada di darat dengan jarak 25 kilometer barat daya Pariaman. Kedalaman gempa 54 km,”  laporan BMKG

Dilaporkan getaran gempa terasa di seluruh wilayah Pariaman. Kemudian juga dirasakan hingga Padang dan Padang Pariaman

Masyarakat pun diimbau tetap tenang dalam menghadapi gempa ini. Kemudian jangan mudah percaya terhadap kabar yang belum dipastikan kebenarannya.** Afridon

[tribulant_slideshow gallery_id=”3″]

Be the first to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*