Sekwan DPRD Kota Pariaman Yusrizal, Bantah Klaim Bill Hotel Premier Basko Hotel Fiktif  

Sekwan, DPRD Kota Pariaman dan para Kabag saat dikonfirmasi.
Sekwan, DPRD Kota Pariaman dan para Kabag saat dikonfirmasi.

Padang, Editor.-  Bimbingan   Teknis (Bimtek) Peningkatan Kapasitas Pimpinan dan anggota DPRD Kota Pariaman yang diselengarakan oleh Universitas Taman Siswa Padang berlangsung Kamis sampai Sabtu, 17  – 20 Juni 2021  di hotel  Premier Basko, Jalan  Prof Dr  Hamka no 5  Padang Sumatera Barat tapi  Chek  Out   Sabtu  (19/6/2021 ) Pukul 12,00.

Sekwan DPRD Kota Pariaman  Yusrizal  membenarkan dan mengatakan, adanya Bimtek  Peningkatan Kapasitas Pimpinan dan Anggota DPRD Kota Pariaman melalui sistim paket sesuai dengan  Diva  APBD  DPRD Kota Pariaman. Walaupun tidak  dihuni oleh peserta Bimtek kami sudah bayar untuk satu  Paket. Tolong luruskan   walau kita lakukan pelakasanaan Bimtek 2 hari walau dalam sistem sampai   Minggu 20 Juni 2021.

Sementara itu Ketua DPRD Kota Pariaman  Fitri Nora mengatakan, Bimtek Peningkatan Pimpinan dan anggota DPRD kota Pariaman yang  diselenggarakan Universitas Tamansiswa Padang, 17  – 20 Juni Hotel Premier Basko dan membenarkan penutupan Bimtek Sabtu (19/6 /2021) Pukul 12 siang, dan lanjutan diskusi diserahkan kekawan –kawan.

Informasi   Petugas Resepsionis Hotel  Premier Basko yang tidak mau disebutkan namanya, Bimtek  DPRD Kota  Pariaman, hanya 2 hari tapi dalam klaim kwintansi  Bil Premier  Basko hotel minta dibuatkan chek out Minggu  (20/6/2021 ) untuk seluruh perserta Bimtek ini suatu Permintaan

Kepala Bagian Fasilitas Penganggaran  sebagai Penanggung Jawab Kegiatan ( PPTK ) DPRD Kota Pariaman Nazaruddin  membantah dan mengatakan,  acara  Bimtek Peningkatan  Kapasitas Pimpinan dan Anggota DPRD Kota Pariaman  Mulai 17 -20 Juni sesuai dengan  Jadwal  telah ditentukan, tidak  peserta Bimtek yang pulang, saat dihubungi via telepon seluler, Sabtu (19/6/2021) Pukul 13, 20 Wib.

Bimtek hanya  dua hari, kenapa di kwintasi bill hotel di minta chek out Minggu (20/6/2021), sementara dalam Jadwal  17 -20 Juni 2021. Pihak DPRD membayar penginapan hotel  peserta  19  anggota DPRD dan beberapa pendamping Sekretariat DPRD Kota Pariaman sampai Minggu tapi  semua Peserta sudah chek out  Sabtu (19/6 /2021). ** Afridon

423 Total Dibaca 1 Dibaca hari ini
Share
Previous Image
Next Image

info heading

info content

Be the first to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*