Dua Bocah Tenggelam dan Tewas di Sungai Luppereng Bone

Suasana di rumah duka.
Suasana di rumah duka.

Bone, Editor.- Dua bocah tenggelam ditemukam tidak bernyawa di sungai Luppereng, Desa Cinennung Kecamatan Cina, Kabupaten Bone. Sabtu, (11/5/2019).

Bocah tersebut bernama, Fadlan Nur Fikri (8), dan Andi Reski (8). Mereka sekolah di SD Inpres 6/75 Cinennung, Kecamatan Cina.

Saat dikonfirmasi Kapolsek Cina, Iptu Abdul Rahim menjelaskan,  kejadian tersebut terjadi pada hari Sabtu, 11 Mei 2019. Kedua korban,  Fadlan Nur Fikri dan sepupunya Andi Reski, Andi Asis ayah korban berangkat menangkap ikan di sungai Luppereng dan mengalami kecelakaan.

Kemudian proses pencarian tersebut dibantu oleh warga, lalu korban di temukan di dalam air dalam keadaan tak bernyawa. ** Rasyid

Previous Image
Next Image

info heading

info content

Be the first to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*